Tampilan Baru Edit HTML Blogger

Tampilan Baru Edit HTML Blogger - Blogger HTML Editor kini mengalami perubahan semenjak 09 April 2013. Dengan hadirnya tampilan baru, otomatis Blogger menambahkan fitur-fitur terbaru untuk memanjakan penggunanya.
blogger html editor
tampilan baru edit html blogger

Seiring terjadinya perubahan ini, banyak sahabat yang merasa kebingungan. Kebingungan itu merupakan satu kewajaran apabila mengenal sistem yang terbaru yang belum pernah kita kenal sebelumnya. Banyak juga yang memaki Blogger mempersulit pengguna saja. Menurut hemat saya, hal itu karena kita belum terbiasa dengan Tampilan Baru Edit HTML Blogger ini. Sebagai contoh, kita menggunakan Nokia 3310 jadul abiss, kemudian berpindah ke iPhone... pasti sangat2 tidak mengerti.

Menurut hemat saya, justru dengan tampilan baru Blogger HTML Editor ini, semakin mempermudah memahami struktur template Blogger.

Beberapa perubahan yang terjadi, diantaranya :
  1. Dihilangkannya Expand Template Widget, karena semua tag dimunculkan alias tidak disembunyikan seperti sebelumnya
  2. Penambahan tombol Lompat ke Widget / Jump to Widget, sehingga memudahkan widget mana yang akan diedit.
  3. Pratinjau Template kini menyatu dengan Editor, seperti Macromedia Dreamweaver
  4. Penambahan tombol Kembalikan Perubahan, untuk mengembalikan kode yang telah kita edit
  5. Menggunakan SyntaxHighligter (kode warna-warni), untuk memudahkan dalam pengeditan kode.
  6. Penambahan tombol Format Template, untuk menyusun tag dan kode yang ditambahkan.
  7. Menggunakan sistem Collapse, untuk menampilkan kode yang disembunyikan klik tanda ► disamping nomor urut
  8. Penambahan fungsi Ctrl+Shift+F dan Ctrl+Shift+R

Kalau Expand Template Widget Hilang, bagaimana cara melihat kode?


Seperti yang saya sebutkan pada poin 1 dan 7, sebenarnya semua kode sudah ditampilkan, tetapi sebagian disembunyikan. Sobat tinggal meng-expand saja kode tersebut dengan meng-klik tanda ►.

Sebagai contoh, sobat pasti kebingungan mencari CSS, CSS ini sebenarnya ada, tinggal klik ► pada <b:skin>...</b:skin>

Lebih jelasnya lihat gambar di bawah :

tampilan baru edit html blogger

Lebih gampang? atau lebih sulit? Memang masih perlu waktu untuk memahami Editor HTML Blogger terbaru ini.
Masih ada kebingungan sob?
Berita Lebih Baru Berita Lebih Lama
  • Anonim
    Profil:
    13 April, 2013

    Keren memang terobosan blogger ini. Kreatif! Dengan wajah baru seperti ini, semuanya jadi mudah dan cepat.. belum lagi user dimanjakan dengan penampilan editor nya yang stylish, alhasil jadi betah nge-blog nya. :D

    • Kang Ismet
      Profil:https://www.blogger.com/profile/07706142952405337288
      13 April, 2013

      Setuju sob.. blogger memang wokkkeee buanget.. :)

  • Unknown
    Profil: https://www.blogger.com/profile/02285454683205538559
    13 April, 2013

    bener banget tuh, kang...ane juga baru tau tampilan baru edit htmlnya blogger.
    makin tambah keren aja kayaknya nih.

    thx info, kang :)

    • Kang Ismet
      Profil:https://www.blogger.com/profile/07706142952405337288
      13 April, 2013

      sama2 sob.. sebenernya saya juga baru nyadar hari ini kalau HTML editornya sudah berubah :)

  • Tatik Uc
    Profil: https://www.blogger.com/profile/09831146417205038215
    13 April, 2013

    thanks ya penjelasannya...

    • Kang Ismet
      Profil:https://www.blogger.com/profile/07706142952405337288
      13 April, 2013

      Sama2 Umm... semoga bermanfaat :)

  • Blogger Sukabumi
    Profil: http://sukabumiblogger.blogspot.com
    13 April, 2013

    Kok kode-kodenya tidak bisa dicari dengan Ctrl+F ya kang?

    • Anonim
      Profil:
      13 April, 2013

      sama dengan saya kang ga bisa Ctrl+F

  • Unknown
    Profil: https://www.blogger.com/profile/06924031831839016175
    13 April, 2013

    Masiih bingung pak....apalagi masih newbie. mungkin belum terbiasa kali yah?
    Btw mksh tutorialnya

    • Kang Ismet
      Profil:https://www.blogger.com/profile/07706142952405337288
      13 April, 2013

      Mungkin belum terbiasa aja.. seperti pengguna lama berganti ke Dashboard baru, pada bingung awalnya.

  • erjud
    Profil: http://www.erjud.com
    13 April, 2013

    blogspot memang keren ;) cukup memudah untuk mengecek Valid HTML ... :)

    • Kang Ismet
      Profil:https://www.blogger.com/profile/07706142952405337288
      13 April, 2013

      betul sob.. ga salah pokonya pilih blogspot

  • om
    Profil: https://www.blogger.com/profile/11094057694710872545
    13 April, 2013

    ieah sangat membingungkan sekali ne, enak yang dulu, sob menurut ku

    • Kang Ismet
      Profil:https://www.blogger.com/profile/07706142952405337288
      13 April, 2013

      difahami aja pelan2, Insya Allah mudah ko..

  • Yanwar
    Profil: https://www.blogger.com/profile/02378728808615566848
    14 April, 2013

    Thx info nya ...Aq dulu pernah bingung kok gak ada Expand Template Widget...
    Tpi skrg udh nggak...

    Kang Ismet...
    Follow Blog ku juga ya... Aku udh follow blog kamu
    www.info-tentang-kpop.blogspot.com


    Thank U

    • Kang Ismet
      Profil:https://www.blogger.com/profile/07706142952405337288
      14 April, 2013

      siap.. tunggu aja sob

  • si rajin ngelink
    Profil: http://tukerlink-blogger.blogspot.com/2013/01/award-untuk-yang-rajin-ngelink.html
    14 April, 2013

    Sebelumnya agak bingung kang, soalnya 'Expand Template Widget' hilang... setelah baca artikel ini jadi ngerti deh! makasih infonya kang n mohon izin mo saya share lagi ya kang :)

    • Kang Ismet
      Profil:https://www.blogger.com/profile/07706142952405337288
      14 April, 2013

      silahkan sob.. jangan lupa sumbernya :)

  • cepy
    Profil: http://cepyhr.com
    14 April, 2013

    sama seperti komen-komen di atas, pagi tadi saya keheranan saat hendak meng-edit html, lantaran gak ada expand template :D
    terima kasih banyak, kang :D

    • Kang Ismet
      Profil:https://www.blogger.com/profile/07706142952405337288
      14 April, 2013

      sama2.. sekarang udah ngerti kan ? ;)

  • Ana Sriwahyuni
    Profil: https://www.blogger.com/profile/03989604436443041642
    15 April, 2013

    makasih mas atas tutorialnya, awalnya saya juga bingung namun saya setelah melihat tampilan pada area editing, kok mirip dengan area posting di WP? akhirnya langsung tanggap mas :)
    oya, ada yang baru juga di widget mas, recent post, saya tahunya dari email yang di kirim Blogger tapi belum saya update artikelnya..

    • Kang Ismet
      Profil:https://www.blogger.com/profile/07706142952405337288
      16 April, 2013

      saya tunggu updatenya :)

  • Adiwin13
    Profil: https://www.blogger.com/profile/00619611669772162040
    15 April, 2013

    bagus sih mas, enak dipahami tampilannya seperti saya memakai Adobe Dreamweaver, tapi sayangnya tampilannya kecil.

    • Kang Ismet
      Profil:https://www.blogger.com/profile/07706142952405337288
      16 April, 2013

      wah.... udah jago dong masnya kalau udah pake dreamweaver...

  • Unknown
    Profil: https://www.blogger.com/profile/16508621049243461146
    19 April, 2013

    Thx gan atas infony, we sempet bingung ni...

  • Inoyz
    Profil: https://www.blogger.com/profile/05788280561286792941
    19 April, 2013

    Maaf ni kang dikit ga tema..
    Sy baru buka blog sy lagi.. pas mau edit HTML kq ga bisa.. cuma ada tulisa "memuat".. gmn carany? nuhun kang

  • didy amza
    Profil: http://insomniague.blogspot.com/
    19 April, 2013

    kyaknya enakan yang dulu deh..
    soalnya yang baru ini ane agak bingung gan..!!? :/

  • Obat Kuat Alami
    Profil: http://obatherbal-2u.blogspot.com/2013/02/obat-kuat-alami-golden-lemon-untuk-pria.html
    21 April, 2013

    thanks infonya Kang Ismet jadi lebih PD buat utak atik HTML pada fitur yang baru blogspot....Udah difollow blognya Kang, di back follow ya? blog ane http://obatherbal-2u.blogspot.com

  • Ngeramput.com
    Profil: http://www.ngeramput.com
    21 April, 2013

    Makasih infonya kang, tapi nampaknya saya belum bisa lihat tampilan baru Edit HTML nya blogger via Opera Mini Mobile :-(

  • Unknown
    Profil: https://www.blogger.com/profile/12146176584374517389
    18 Mei, 2013

    trim's kang buat info_Na :D

  • Anonim
    Profil:
    29 Juni, 2013

    HAahahaa..
    Enak nih keren.. :)

    • Kang Ismet
      Profil:https://www.blogger.com/profile/07706142952405337288
      29 Juni, 2013

      lebih variatif ya

  • Unknown
    Profil: https://www.blogger.com/profile/08644500113670670421
    03 Januari, 2014

    terima kasih atas infonya gan..kayanya saya masih bingung dimana letak kode ]]>....
    http://mctn-mc.blogspot.com

  • Unknown
    Profil: https://www.blogger.com/profile/12750708856525430062
    07 Juni, 2014

    thx bgt yah gan...saya udah buka blog2 yg lain tapi gak bisa bisa,,,setelah baca ini langsung bisa,,,skrg blog ku udah canttik lg...thxxx

Tambahkan Komentar
comment url
Terima kasih telah berkomentar di Blog Kang Ismet.
  • Untuk menyisipkan Gambar, Kode, atau Kutipan silahkan klik Tab Sisipkan di atas.
  • Emoji yang bisa digunakan pada komentar :), :D, :( <3, :love dan :top
  • Untuk melihat Komentar yang telah ditambah sisipan kunjungi DEMO
Masukkan URL Gambar atau Potongan Kode, atau Quote, lalu klik tombol yang kamu inginkan untuk di-parse. Klik tombol Salin Kode! lalu paste ke kolom komentar.


image quote pre code
36 Komentar