GitHub HTML Preview - Tool untuk melihat tampilan file HTML di GitHub
Cara melihat file .html di GitHub - Selama ini saya menggunakan 2 cara untuk menampilkan file dengan ekstensi .html yang disimpan di GitHub. Pertama dangan GitHub Pages, Kedua dengan CDN Statically. Karena CDN Statically error, atau mungkin melakukan pembatasan, maka saya merekomendasikan menggunakan GitHub Page.
Cara melihat tampilan file HTML di GitHub
Apabila kalian tidak menggunakan Halaman Github (GitHub Page) tenang saja, ada caranya. Silahkan copy paste, kode di bawah ini ke browser. Jangan lupa ganti URL_GITHUB
dengan link yang akan dipreview.
https://previewhtml.github.io/?url=URL_GITHUB
contoh : (untuk uji coba, silahkan copy kode di bawah dan paste di browser)
https://previewhtml.github.io/?url=https://github.com/kanguis/kanguis.github.io/blob/main/demo/copy-code.html
Menggunakan Tool
Cara yang lebih mudah sudah saya siapkan Tool. Silahkan isi URL GitHub, kemudian klik Preview.
Semoga bermanfaat...
Saya juga menggunakan github
lumayan buat hosting gratis :D